Sate Suruh Salatiga

Malam ini seusai melihat pabrik arang, kami bermaksud makan malam di daerah Salatiga.

"Kayaknya ada sate enak deh di situ," Saya teringat dengan postingan salah satu kawan blogger.

Saya coba cek instagram si mbak, cari nama satenya. Ketemu! Sate sapi suruh. Tidak ada nama spesifik, tapi di foto tersebut tertulis alamat yaitu di komplek buah.


XXI IMAX Mall Kelapa Gading 3 Jakarta Utara

"Imax itu layarnya guedhe banget!"

Kata-kata Ananta, sobat suami saya ini berhasil membius saya. Hawanya jadi penasaran banget pengen tau seperti apaaa rasanya nonton di studio Imax.

Studio Imax adalah jenis studio dari jaringan bioskop XXI. Sayangnya di Jawa Tengah gak ada  Imax. Adanya di Jakarta, Tangerang, Bekasi dan di Surabaya.


Sphere X CGV Hartono Mall Jogja

Avanger End Game akan tayang perdana Rabu tanggal 24 April 2019. Melihat antusiasme kawan-kawan, aku yang tadinya biasa aja jadi kepingin nonton juga 😁

Beneran keren filmnya 👍

Sumur Gumuling Taman Sari Jogja [Masjid Bawah Tanah]

Untuk bisa masuk ke sumur gumuling, kita harus menyerahkan tiket pada petugas. Setelah disobek, sisa tiket dikembalikan lagi kepada kita.

Pintu masuk ke sumur gumuling

XXI Premiere The Park Solo

Mumpung lagi di Solo, saya bela-belain malam-malam ke The Park Mall demi nyobain nonton di bioskop XXI Premiere.



Kebetulan yang sedang tayang di kelas Premiere adalah film Godzilla II: King of Monster.

Susu Moeria Kudus

Pecinta susu segar wajib mampir ke susu Moeria, Kudus.


Awalnya susu Moeria (dibaca: Muria) adalah peternakan sapi yang berada di tengah kota. Tahun 2016 saya masih mendapati puluhan sapi betina dan 3 ekor sapi jantan disini. Baunya? Jangan ditanya. Meski kandangnya tergolong bersih, tetap saja bau rumput dan bau kotoran sapi tercium dari kedai susu yang letaknya hanya 10 meter dari kandang sapi ini.

Taman Sari Jogja [Rute, Tiket, Tips]

Tanpa persiapan yang matang, kami memutuskan wisata ke Tamansari Jogja. Mendadak aja gitu. Padahal biasanya saya pelajari peta lokasi dulu dan baca-baca review soal tujuan wisata.

Walhasil, kami pasrah dengan panduan mbak Google. Gimana jadinya? Jeng jeeeng!!! Kami parkir di tempat yang salah 🙈

Yang benar rute merah. Kami di yang hijau.

Jejamuran Resto Jogja

Sebetulnya bukan di Jogja sih lokasi Jejamuran resto, tapi di Sleman, sebuah kota yang termasuk bagian dari provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Kalau dari arah Semarang, lokasinya di sebelah kiri sebelum masuk kota Jogja. Sudah 3× saya kesini, tapi masih suka lupa diperempatan mana harus belok 😁